By : Zakir Skynet
Umumnya keluarga besar aki tipe lead acid battery ukuran akinya besar dan berat, ketika uncle zak memperbaiki lampu emergency tipe lampu led dan raket nyamuk ternyata kerusakannya hanya pada sumber energy sudah tidak berfungsi, setelah diteliti dengan seksama ternyata kedua alat ini menggunakan sumber energy yg berasal dari kelurga varian lead acid battery. aki super kecil memakai 2 sel, teganganya 4 volt. karena ukuran akinya sangat kecil,
jadi menurut
versi uncle zak inilah aki terkecil didunia.
Aki tipe ini sangat langka dijual di toko elektronik, jika sumber energy diganti dengan battery kecil rechargeable biasa, maka butuh 3-4 battery, maka butuh anggran yang cukup mahal, jika battery rechargeable paling murah harganya @Rp. 10.000 maka dibutuhkan dana 30 ribu s/d 40 ribu. maka akhirnya untuk efisiensi aki super kecil wajib di servis, bagaimana cara servisnya berikut ini liputannya :
|
aki paling kecil 2 sel 4 volt |
|
aki terkecil 4 volt 800 mili ampere |
Fungsi Guna Aki Kecil 4 Volt
Umumnya alat-alat seperti pada gambar dibawah ini, seperti lampu emergency tipe lampu LED, raket nyamuk, menggunakan sumber energy yang berasal dari aki kecil tipe lead acid battery
Cara Servis Aki Kering Kecil
Perlengkapan Yang dibutuhkan :
- Satu lembar kertas tisu berfungsi sebagai separator dan untuk menyimpan air zuur /H2SO4
- Lakban atau isolasi
- air zuur / H2SO4
- obeng minus
|
Air zuur aki - H2SO4 |
|
Cukup satu lembar kertas tisu berfungsi sebagai separator dan untuk menyimpan air zuur/H2SO4 |
|
sisi dalam dan luar pelat aki dibersihkan pakai cuter sebelum dibalut kertas tisu |
|
setelah dibalut kertas tisu kemudian di rendam pada cairan aki zuur H2SO4 |
Proses Akhir di Balut Lakban / di isolasi
|
Aki kecil sudah selesai di servis siap digunakan untuk satu abad |
Semoga info ini bermanfaat untuk seluruh rakyat Indonesia dan seluruh penduduk planet bumi